Perjalan Karier Sepakbola Finky Pasamba dari SAD Hingga di PSIS Semarang

- 12 Oktober 2021, 14:30 WIB
Perjalan Karier Sepakbola Finky Pasamba dari SAD Hingga di PSIS Semarang
Perjalan Karier Sepakbola Finky Pasamba dari SAD Hingga di PSIS Semarang /instagram @16finkypasamba/

 

PORTAL JEPARA - Berikut perjalanan karier sepakbola Finky Pasamba hingga sampai bermain di PSIS Semarang sampai sekarang. 

Karier Sepakbola Finky Pasamba bisa dibilang cermerlang dengan sejumlah klub yang dia huni dalam berbagai level kompetisi salah satunya di PSIS Semarang.

Ada banyak klub yang disinggahi oleh Finky Pasamba selam di karier di sepakbola profesional.

Baca Juga: CEO dan Komisaris PSIS Semarang Tegaskan Finky Pasamba Kontrak Sampai Desember 2022

Awal karier sepakbola dari pemain asal Maluku Tengah ini bermul jug dari pencarian bakat dalam proyek SAD Indonesia di tahun 2008.

SAD Indonesia adalah nama kumpulan pemain sepak bola Indonesia usia 17 tahun ke bawah yang berguru di Uruguay, Amerika Selatan.

SAD singkatan dari Sociedad Anónima Deportiva yang secara harfiah berarti korporasi olahraga.

Baca Juga: Lirik Sholawat Ya Ali Yabna Abi Thalib Lengkap dengan Terjemahan Indonesia

Lepas dari SAD, Finky Pasamba memuliau karier di klub Kota Magelang PPSM tahun 1 Januari 2011 hingga 31 Desember 2011.

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x