Pegawai dan Nakes RSUD K.R.M.T. Wongsonegoro Gotong-royong Berikan Sembako untuk Warga Terdampak Covid-19

- 28 Juli 2021, 13:26 WIB
Pegawai dan Nakes RSUD K.R.M.T Wongsonegoro Berikan Paket Sembako Kepada Warga Terdampak Covid-19
Pegawai dan Nakes RSUD K.R.M.T Wongsonegoro Berikan Paket Sembako Kepada Warga Terdampak Covid-19 /Dok. Humas RSUD K.R.M.T Wongsonegoro/

Dr Susi berharap paket sembako dari RSWN Kota Semarang bisa membantu warga terdampak pandemi Covid-19.

Saat menjumpai beberapa pedagang yang ada di pinggir jalan, tidak jauh dari lokasi pembagian sembako, dr Susi beserta tim RSWN Kota Semarang menghampiri pedagang tersebut.

Baca Juga: Nonton Kelanjutan Pinocchio Episode 5 In Ha dan Dal Po Jadi Reporter, di NET TV Rabu 28 Juli 2021

Selain mengingatkan untuk disiplin prokes, dr. Susi juga memborong dagangan dari penjual tersebut.

Di antaranya tadi ada pedagang soto, sate, jajanan pasar, dan jamu, setelah diborong dr Susi, orang-orang yang ada di sekitarnya bisa makan gratis.

“Saya mengajak teman-teman untuk membantu warga di sekitarnya, misalnya dengan membeli dagangan para pedagang kecil seperti ini," jelas Susi.

Kegiatan pembagian paket sembako yang dilakukan RSUD K.R.M.T. Wongsonegoro ini juga selaras dengan arahan Walikota Semarang Hendrar Prihadi agar seluruh komponen yang ada di Pemerintah Kota Semarang bergerak bersama untuk membantu masyarakat di saat pandemi Covid 19.***

Halaman:

Editor: Eby Ziyan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah