Tanam Paksa: Arti, Siapa Menerapkan dan Dimana, Kunci Jawaban Kelas 5 SD tema 7 Halaman 32, 33, 35 dan 37

- 10 Februari 2022, 16:01 WIB
Tanam Paksa: Arti, Siapa Menerapkan dan Dimana, Kunci Jawaban Kelas 5 SD tema 7 Halaman 32, 33, 35 dan 37
Tanam Paksa: Arti, Siapa Menerapkan dan Dimana, Kunci Jawaban Kelas 5 SD tema 7 Halaman 32, 33, 35 dan 37 /Tangkap Layar Buku Tema 7 Kelas 5 SD MI Halaman 31

Baca Juga: Pembahasan Kunci Jawaban Kelas 2 SD Tema 7 Tikus Ular dan Donat Halaman 7, 9, 10: Buku Tematik Kemendibud

Contoh kunci jawaban Tema 7 kelas 5 SD ini, membantu orang tua mendampingi kalian belajar dari rumah.

Jadi, sebelum melihat kunci jawaban Tema 7 kelas 5 SD ini, alangkah baiknya mencoba mengerjakan sendiri. Dapat juga bertanya kepada orang tua.

Adik-adik, berikut pembahasan materi Tema 7 kelas 5 SD halaman 33.

Apakah tanam paksa itu?

Jawaban: Tanam paksa adalah sebuah sistem yang memaksa rakyat untuk menanam suatu komoditas tertentu secara paksa dengan beberapa peraturan yang telah dibuat.

Di manakah tanam paksa dilaksanakan?

Jawaban: Tanam paksa dilaksanakan di Pulau Jawa, Sumatera Barat, Minahasa, Lampung, dan Palembang.

Baca Juga: Pembahasan Kunci Jawaban Latihan Soal Buku Senang Belajar Matematika Halaman 154 155 Kelas 4 SD MI

Apa akibat tanam paksa?

Halaman:

Editor: Endro Anung S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah