BPBD Probolinggo Beri Penjelasan Fenomena Hujan Es di Paiton yang Bikin Heboh

- 21 Februari 2022, 16:53 WIB
BPBD Probolinggo Beri Penjelasan Fenomena Hujan Es di Paiton yang Bikin Heboh   
BPBD Probolinggo Beri Penjelasan Fenomena Hujan Es di Paiton yang Bikin Heboh   /Istimewa/

 

 

PORTAL JEPARA - Pada Minggu 20 Februari 2022 geger hujan es terjadi di Kecamatan Paiton Kabupten Probolinggo Jatim. 

Hujan es tertanggap oleh kamera warganet yang kemudian membagikan dalam media sosial yang beredar dan heboh.

Hujan es itu terjadi di Desa Pondok Kelor, Kecamatan Paiton.

Baca Juga: Link Nonton Anime Attack on Titan Final Season Part 2 Episode 24 Sub Indo: Kebanggaan

Lalu bagaimana tanggapan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Probolinggo terkait fenomena hujan es tersebut.

Melansir Zona Surabaya judul ‘Heboh Hujan Es di Probolinggo, Begini Kata BPBD’, berikut penjelasan lengkapnya.

BPBD Probolinggo menyebutkan hingga saat ini masih belum ada laporan terkait dampak hujan butiran es di Kecamatan Paiton, Kabupaten Probolinggo.

Baca Juga: Kabar Tinju Dunia: Daud Yordan vs Panya Uthok, Jadwal dan Live!

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso

Sumber: Zona Surabaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x