Doa Ketika Turun Hujan, Pendek Tapi Manfaat Luar Biasa : Ucapkan Allaahumma Shoyyiban Nafian

- 12 November 2021, 05:30 WIB
Allaahumma Shoyyiban Nafi’an, Doa Ketika Turun Hujan, Pendek Tapi Manfaat Luar Biasa
Allaahumma Shoyyiban Nafi’an, Doa Ketika Turun Hujan, Pendek Tapi Manfaat Luar Biasa /pixabay/_Alicja_/

PORTAL JEPARA - Ucapkan allaahumma shoyyiban nafian adalah doa yang dipanjatkan ketika turun hujan dengan lafadz mudah Indonesia, pendek namun manfaat luar biasa. 

Doa ketika turun hujan cukup pendek dengan bisa mudah dihafal dan diucapkan yakni allaahumma shoyyiban nafian.

Doa ketika turun hujan bisa kalian panjatkan saat-saat ini karena memang akhir tahun sebagian wilayah di Indonesia mulai diguyur hujan dengan lafadz allaahumma shoyyiban nafian. 

Baca Juga: 25 Twibbon Hari Kesehatan Nasional 12 November 2021 Lengkap dengan Cara Membuat Twibbonnya

Dalam agama Islam, hujan ini merupakan berkah, untuk itu diisyaratkan untuk memanjatkan doa ketika turun hujan.

Berdoa sebagai wujud rasa syukur kepada Allah Ta'ala atas rejeki hujan, dan memohon perlindungan supaya hujan tidak menimbulkan bahaya.

Hujan yang turun bisa menyebabkan dua hal, memberi manfaat dan sebagai ujian.

Baca Juga: 10 Kata-kata Ucapan Hari Ayah 12 November 2021, Sederhana Namun Memiliki Makna Mendalam

Untuk daerah yang dilanda kekeringan, hujan ini mendatangkan manfaat yang baik.

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x