Arti CBL dalam Bahasa Gaul, Selain TBL dan KBL

- 25 November 2021, 06:32 WIB
Arti CBL dalam Bahasa Gaul, Selain TBL dan KBL
Arti CBL dalam Bahasa Gaul, Selain TBL dan KBL /unsplash.com

PORTAL JEPARA - Selain TBL dan KBL, munculah kosakata baru CBL. Simak artinya berikut ini.

Di media sosial banyak sekali pengguna yang menyebutkan kata CBL setelah viralnya kata TBL dan KBL. Lantas apa sih artinya?

Dalam artikel ini akan memberikan ulasan dan rangkuman terakit arti dari kata CBL.

Berikut ini adalah arti CBL yang viral di media sosial yang wajib banget kamu ketahui, biar tidak ketinggalan jaman.

Baca Juga: Profil dan Biodata Rangga Azof Pemeran Fajar Sinetron Buku Harian Seorang Istri Trending dengan Tagar FajarKes

Sebelumnya sempat viral kata TBL dan KBL di sejumlah media sosial, hingga akhirnya terciptalah kata CBL.

Diketahui TBL mempunyai arti Takut Banget Loh, dan KBL mempunyai arti Kangen Banget Loh.

Arti dan pengertian kedua kata tersebut merupakan kepanjangan yang disingkat.

Untuk itu, arti CBL sendiri pastinya tidak berbeda jauh dengan arti kosakata sebelumnya seperti TBL dan KBL.

Halaman:

Editor: Muhammad Nurrozikan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah