33 Nama Bayi Laki-laki dengan Huruf Depan C dan D Dari Bahasa Jawa Beserta Artinya

- 9 Desember 2021, 18:30 WIB
Ilustrasi - Nama bayi laki-laki dengan awalan huruf B dan C
Ilustrasi - Nama bayi laki-laki dengan awalan huruf B dan C /Unsplash/ Peter Oslanec/

PORTAL JEPARA - Simak nama bayi laki-laki rekomendasi Portal Jepara untuk anda, dari Bahasa Jawa beserta artinya.

Memilih nama bayi memang tidak mudah, ini dia 33 rekomendasi nama bayi laki-laki dengan huruf depan 'C' dan 'D'.

Nama bayi laki-laki dari Bahasa Jawa lengkap dengan artinya cocok buat Anda yang sedang mencari nama untuk buah hati.

33 nama bayi laki-laki, dalam bahasa Jawa ini siapa tahu bisa jadi rekomendasi. Baik untuk nama anak sendiri atau juga untuk saudara.

Baca Juga: Info Loker BUMN PT Kereta Api Indonesia (KAI) Terbaru Desember 2021, Khusus Lulusan SMA/SMK Sederajat

Berikut nama bayi laki-laki, dalam Bahasa Jawa lengkap dengan artinya yang menawan menggunakan huruf awalan 'C' dan 'D'.

Nama Bayi Laki-laki Awalan 'C' dan 'D', dalam Bahasa Jawa dikutip dari Buku Nama Bayi Bahasa Jawa karya Dyah Ayu Kencana, Penerbit Markumi:

1. Cahyo, memiliki arti cahaya
2. Cakra, memiliki arti yang melindungi
3. Candra, memiliki arti anak yang bersinar lembut
4. Catra, memiliki arti payung kebesaran raja

5. Catur, memiliki arti anak keempat
6. Caturangga, memiliki arti tersusun lengkap
7. Cokroaminoto, memiliki arti putra matahari yang saleh
8. Cipta, memiliki arti anak yang baik hati
9. Cipto, memiliki arti menciptakan, membuat
10. Damar, memiliki arti yang menerangi keluarga, obor

Halaman:

Editor: Ade Lukmono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x