Arti Kata TIA dalam Twitter, TikTok, Instagram, Facebook dan Media Sosial Lainnya

- 3 Januari 2022, 13:31 WIB
Arti kata TIA yang kerap kali muncul di media sosial.
Arti kata TIA yang kerap kali muncul di media sosial. /Pixabay/LoboStudioHumburg/

PORTAL JEPARA - Berikut ini adalah arti kata TIA yang kadang muncul di berbagai platform media sosial seperti Twitter, TikTok, Instagram, Facebook.

TIA merupakan bahasa gaul yang kadang digunakan orang di Twitter, TikTok, Instagram, Facebook.

Lantas, apa arti kata TIA yang merupakan bahasa gaul di Twitter, TikTok, Instagram, Facebook.

Setelah ditelurusi, arti kata TIA adalah Thank in Advance yang merupakan istilah slang bahasa Inggris.

Baca Juga: Biodata dan Profil Robert Pattinson Pemeran The Batman Terbaru 2022

Jika diartikan dalam bahasa Indonesia, TIA atau Thank in Advance berati terima kasih sebelumnya.

Kata TIA biasanya dituliskan di akhir kalimat ketika seseorang di Twitter, TikTok, Instagram, Facebook meminta bantuan atau menanyakan sesuatu dan berharap dijawab.

Dia mengucapkan terima kasih untuk siapa saja yang merespon pertanyaan tersebut dengan tulisan TIA yang berarti Thank in Advance.

Baca Juga: Biodata dan Profil Michael Keaton Pemeran Batman dan Musuh Spiderman

Halaman:

Editor: Ade Lukmono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah