Jessica Jung Masuk Dalam Daftar 10 Idola K Pop Wanita Terkaya Tahun 2022, Kalahkan Personil Girls Generation

- 19 Mei 2022, 20:53 WIB
Jessica Jung Masuk Dalam Daftar 10 Idola K Pop Wanita Terkaya Tahun 2022, Kalahkan Personil Girls Generation
Jessica Jung Masuk Dalam Daftar 10 Idola K Pop Wanita Terkaya Tahun 2022, Kalahkan Personil Girls Generation /kbizoom.com /

Dan setelah 2NE1 bubar, Dara secara konsisten terlibat dalam berbagai aktivitas solo.

Baca Juga: Sosok Madam Pang yang Emosional saat Thailand Ceploskan Gol ke Gawang Indonesia dan Ribut Kartu Merah

Dia sering berpartisipasi dalam acara TV dan kekayaan bersih Dara dilaporkan sebanyak 35 juta USD.

3. Suzy

Siapa yang tidak mengenal Suzy yang sering muncul dalam brand seperti Dior, Guess Denims, Reebok, Swarovski, Kerasys, The Face Store, atau Lancome.

Paras cantiknya yang luar biasa dan aura anggunnya telah membantu idola wanita tersebut mendapatkan pijakan dalam iklan, terutama di bidang mode dan kecantikan.

Selain menjadi bintang iklan dan penyanyi yang sukses, Suzy juga telah membintangi berbagai drama terkenal seperti: Dream High, When You Were Sleeping, Uncontrollably Fond, Vagabond dan Start-Up.

Kekayaan bersih idola yang berubah menjadi aktris ini diperkirakan mencapai 30-35 juta USD.

Baca Juga: Sosok Eks Bodyguard Tampan Jessica Jung, Ternyata Punya Istri Tak Kalah Cantik

4. Lee Hyori

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso

Sumber: KBIZoom


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x