Doa Niat Zakat Fitrah Untuk Diri Sendiri, Keluarga dan Diwakilkan

- 8 April 2023, 12:43 WIB
Ilustrasi-  Doa Niat Zakat Fitrah Untuk Diri Sendiri, Keluarga dan Diwakilkan.
Ilustrasi- Doa Niat Zakat Fitrah Untuk Diri Sendiri, Keluarga dan Diwakilkan. /Tangkap layar instagram.com/@baznasindonesia

Baca Juga: Dito Ariotedjo Jadi Menpora, Ini Harapan Yoyok Sukawi

3. Niat Zakat Fitrah untuk orang yang diwakilkan.

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ (..…) ﻓَﺮْﺿًﺎ ﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ
Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an (……) fardhan lillahi ta’ala

Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk……..(sebutkan nama spesifik), fardhu karena Allah Taala.”

Itulah bacaan niat zakat fitrah, dan penjelasan mengenai waktu yang afdhol pelaksanaan zakat yang perlu diketahui sebelum tiba harinya. ***

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x