Daftar Zona Merah dan Zona Oranye PPKM Darurat Jawa-Bali, Kota Mu Ikut Mana?

- 2 Juli 2021, 08:44 WIB
Daftar Zona Merah dan Zona Oranye PPKM Darurat Jawa-Bali, Kota Mu Ikut Mana?
Daftar Zona Merah dan Zona Oranye PPKM Darurat Jawa-Bali, Kota Mu Ikut Mana? /Sam / Jurnal Soreang/

PORTAL JEPARA - PPKM Darurat Jawa Bali akan berlaku muka besok 3 Juli sampai 20 Juli 2021. Berikut rincian daerah yang masuk area PPKM Darurat.

PPKM Darurat akan mencakup 48 kabupaten/kota masuk dengan assesment situasi pandemi level 4 (zona merah).

Pada assesment level 3 (zona oranye) ada 74 kabupaten/kota di Pulau Jawa dan Bali.

Baca Juga: Kriteria Cowok Idaman Maria Ozawa Ternyata Ariel NOAH dan Chicco Jerikho

Berikut ada daftar daerah level 4 (zona merah) dan level 3 (zona oranye) saat PPKM Darurat Jawa Bali.

Asesmen situasi pandemi level 4:

1.Provinsi Banten:

Kota Serang

Kota Tangerang

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah