Ikan Mas Raksasa Selamat dari Terjangan Awan Panas Semeru, Ada Kaitan dengan Dewi Penjaga Ranukombolo?  

- 11 Desember 2021, 19:19 WIB
Ikan Mas Raksasa Selamat dari Terjangan Awan Panas Semeru, Ada Kaitan dengan Dewi Penjaga Danau Ranukombolo?   
Ikan Mas Raksasa Selamat dari Terjangan Awan Panas Semeru, Ada Kaitan dengan Dewi Penjaga Danau Ranukombolo?   /Tangkap layar Instagram @khofifah.ip

Dalam captionnya, Khofifah menuliskan "ikan mas ini berhasil selamat dari awan panas guguran (APG) Gunung Semeru, Sabtu 4 Desember 2021.

Padahal, rumah-rumah di Kampung Renteng, Lumajang tempat ikan mas ditemukan semuanya hampir tertutup abu vulkanik.

Masyallah, Kun Fayakun. Jika Allah SWT berkehendak, maka tidak ada yang mustahil yang terjadi. Kepada seluruh penungsi, Fa inna ma'al 'usri yusra Inna ma'al 'usri yusra. Sesungguhnya, sesudah kesulitan itu ada kemudahan. Lumajang Bangkit!!!!!

Baca Juga: Jadwal Jam Tayang Indonesia vs Laos Piala AFF 2020, Minggu 12 November 2021, Dapatka Juga Link Streaming

Ikan mas besar berwarna kuning selamat dari awan panas guguran (APG) Gunung Semeru Sabtu 4 Desember 2021 lalu itu diyakini beberapa orang sebagai penjaga.

Seperti dalam mitosnya bahwa di Danau Ranukumbolo memiliki misteri bahwa terdapat ikan mas Ranukumbolo yang diyakini sebagai penjaga.

Dipercaya bahwa setiap pendaki dilarang menangkap atau memancing ikan mas yang ada di danau Ranukumbolo.

Baca Juga: Menikmati Guruihnya Nasi Menir, Kuliner Khas Pantai Semat Jepara

Menurut kepercayaan warga setempat, ikan mas tersebut adalah penjelmaan dari para dewi yang ditugaskan untuk menjaga kawasan Ranu Kumbolo.

Konon terdapat penampakan Dewi memakai kebaya kuning di Ranukumbolo. Mitos tentang dewi ini berkaitan dengan ikan mas Ranukumbolo.

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah