Cek Fakta: Nabila Maharani Ditangkap Polisi Setelah Hadiri Acara Pejabat, Begini Fakta Sebenarnya

- 29 Desember 2021, 17:16 WIB
Cek Fakta: Nabila Maharani Ditangkap Polisi Setelah Hadiri Acara Pejabat, Begini Fakta Sebenarnya
Cek Fakta: Nabila Maharani Ditangkap Polisi Setelah Hadiri Acara Pejabat, Begini Fakta Sebenarnya /Instagram @nabilaamw

PORTAL JEPARA - Beredar kabar yang menyebutkan bahwa penyanyi Nabila Maharani ditangkap polisi usai menghadiri acara pejabat.

Nabila Maharani dikabarkan ditangkap polisi usai menghadiri acara Ketua DPRD Hulu Sungai Tengah, Kalimantan Selatan, Hendra Suriadi.

Kabar tersebut mengklaim Nabila Maharani ditangkap polisi dan langsung digelandang menuju mobil patroli dengan tangan dibelakang.

Lalu benarkah kabar Nabila Maharani ditangkap polisi?.

Kabar Nabila Maharani ditangkap polisi secara resmi adalah tidak benar alias hoax.

Dalam video YouTube yang diunggah kanal Tri Suaka, Nabila Maharani ditangkap polisi merupakaan candaan untuk menghindari kejaran fans.

Baca Juga: Polisi Tetapkan 5 Tersangka Dugaan Korupsi Bank Jateng : 3 Orang Cabang Blora dan 2 Orang Cabang Jakarta

Dikutip dari Kabar Banten dalam artikelnya "Nabila Maharani Ditangkap Setelah Hadiri Acara Pejabat, Digelandang ke Mobil Polisi, Tri Suaka Puas Tertawa" selengkapnya.

Tri Suaka dan Nabila Maharani menghadiri acara ulang tahun Ketua DPRD Hulu Sungai Tengah, Kalimantan Selatan, Hendra Suriadi.

Halaman:

Editor: Muhammad Nurrozikan

Sumber: Kabar Banten


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah