Tim Penyuluh Pantau Penyakit Mulut Kuku Libatkan Krimsus Polda Jateng

- 17 Mei 2022, 19:32 WIB
ilustrasi: Tim Penyuluh Pantau Penyakit Mulut Kuku Libatkan Krimsus Polda Jateng
ilustrasi: Tim Penyuluh Pantau Penyakit Mulut Kuku Libatkan Krimsus Polda Jateng /kabar-priangan.com/Aep Hendy/

Sebelumnya, langkah antisipasi juga dilakukan Ganjar dengan menginstruksikan untuk memperketat daerah perbatasan.

Baca Juga: Lirik Lagu Kisah Abadi Oleh Sammy Simorangkir: Cintai Aku Seperti Udara

Ia ingin memastikan semua hewan yang masuk ke Jawa Tengah dalan kondisi sehat.

Pengetatan itu juga diikuti dengan menyiapkan tempat karantina hewan agar penanganan dan pengobatan hewan yang terjangkit bisa lebih terpusat.

Selain itu juga mengantisipasi agar tidak menular ke hewan lain.

"Ketat. Semua ketat. Maka betul di daerah perbatasan harus kita lakukan kontrol ketat. Kita sudah punya pengalaman menangani wabah atau pandemi pada manusia," kata Ganjar.***

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah