Bahaya Duduk Posisi W Bagi Anak, Mitos atau Fakta Cek di Sini

- 23 Juni 2021, 22:42 WIB
ilustrasi Bahaya Duduk Posisi W Bagi Anak, Segera Lakukan Ini
ilustrasi Bahaya Duduk Posisi W Bagi Anak, Segera Lakukan Ini /Pixabay/esudroff

PORTAL JEPARA - Ini bahaya duduk posisi W bagi anak. Jika anak Anda posisi duduk W segera lakukan ini.

Tahukan Anda, jika tidak segera membetulkan posisi duduk anak posisi W akan sangat bahaya. Segera lakukan tindakan mencegahnya.

Beberapa sumber ahli kesehatan menemukan bahaya duduk posis W bagi anak. Apakh mitos atau fakta?

Mengutip lingkarmadiun.com berjudul Jika Melihat Seorang Anak Duduk dengan Posisi Ini, Segera Hentikan! Bahaya Picu Masalah Besar di Kemudian Hari ada cara menghindarinya.

Baca Juga: UPDATE : Peringatan Dini Cuaca Jawa Tengah Tanggal 23 Juni 2021 Pukul 18.45 WIB, Ini Prakirannya

Posisi duduk anak posisi W ini berbahaya kemungkinan kamu sedang dalam masalah besar.

Ketika kamu tidak sengaja melihat kebiasaan anak ini dengan duduk posisi W kamu harus segera menghentikannya.

Karena posisi duduk seperti ini dapat menyebabkan titik rotasi pinggul mereka rusak atau hancur dan oleh karena itu menyebabkan masalah ortopedi yang serius di kemudian hari.

Baca Juga: 4 Tempat dengan Risiko Tinggi Penularan Covid-19, Sebaiknya Hindari Meski Sudah Vaksin

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso

Sumber: Lingkar Madiun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x