Berikut 8 Ide Bisnis Cuma Modal Handphone Bisa Income Rp 3 Juta Hingga Rp 50 juta

- 18 November 2021, 14:15 WIB
Ide Bisnis Cuma Modal Handphone Bisa Income Rp 3 Juta Hingga Rp 50 juta
Ide Bisnis Cuma Modal Handphone Bisa Income Rp 3 Juta Hingga Rp 50 juta /Pixabay.com/
 
PORTAL JEPARA - Di era digital saat ini, tentunya ada banyak peluang menjanjikan melalui handphone, untuk itu simak  penjelasan ide bisnis yang sudah di rangkum.
 
Ide Bisnis yang satu ini, hanya bermodalkan Handphone, apa Anda tertarik dengan income bisa mencapai 50 juta.
 
Income 3 - 5 juta hanya bermodalkan Handphone dengan cara berbisnis, yang akan dibahas apa saja ide bisnis yang bisa dilakukan: 
 
Dilansir dari kanal YouTube @Sukses Before30, Chandra Putra Negara menjelaskan tentang ide bisnis yang patut dipraktekan di era digital ini. 
 
 
Berikut penjelasan ide bisnis untuk Anda bisa praktekan agar mencapai income 3 - 50 juta.
 
1 . Berjualan Online 
 
Sudah tidak asing lagi dengan kata jualan online, iya, jualan yang hanya menggunakan handphone, sudah bisa melakukan transaksi jualan yang  menghasilkan.
 
Banyak diantaranya yang sudah membuktikan dan memiliki omset tinggi hanya dengan jualan online.
 
2. Dropshipper
 
Sistem penjual hanya perlu memasarkan dan menjual barang milik pihak lain tanpa perlu membelinya terlebih dahulu / menyetok barang.
 
3. Reseller 
 
Membeli dan menjualkan kembali barang dari supplier.
 
4. Content Creator
 
Sebutan bagi seseorang yang melahirkan berbagai materi konten baik berupa tulisan, gambar, video, suara, maupun gabungan dari dua atau lebih materi.
 
Dan Bong Chandra menambahkan dengan memberikan isi di dalam konten yaitu brand collaboration, product placement, your own product sehingga bisa menambahkan omset yang lebih.
 
 
5. Affiliate Marketing
 
Model bisnis dengan menerapkan sistem pemberian komisi atas jasa seseorang, yang telah membantu memasarkan produk atau jasa dari suatu perusahaan penyelenggara. 
 
Pemberian komisi baru dilakukan jika orang tersebut berhasil memasarkan produk atau jasa Anda dalam jumlah tertentu.
 
6. Agen Pulsa / Tiket
 
Agen yang menyediakan macam kuota karena banyak orang yang membutuhkan kuota internet.
 
Atau yang sekarang lebih disebut dengan remot control yakni orang-orang yang diminta untuk membuat desain atau yang berhubungan dengan laptop dan jaringan sehingga membutuhkan kuota yang cukup besar dan penghasilan yang besar.
 
7. Steamer
 
Streamer adalah seseorang yang merekam diri mereka sendiri bermain game kepada para penonton langsung secara online.
 
 
8. Freelancer
 
Pekerjaan lepas waktu, di mana seseorang bekerja tanpa terikat oleh jam kerja.
Seperti konsultan paruh waktunya arsitek, desain interior.
 
Bong Chandra juga menjelaskan bahwa semuanya itu dibutuhkan komitmen dan kerja keras.
 
Ilmu bisnis juga sudah dituliskan di sebuah buku yang berjudul " Badai Pasti Berlalu".
 
Salah satunya di halaman 59 tentang Relasi dan di halaman 83 tentang keuletan.
 
 
" Dengan mental- mental yang kuat dan skill yang ada, sehingga ketika semua dikuasai, saya yakin Anda yang tidak bisa berjualan, akan bisa berjualan, ujarnya.
 
Demikianlah 8 ide bisnis yang bisa Anda lakukan dengan bermodalkan Handphone sehingga bisa mendapatkan income yang tinggi.***

Editor: Endro Anung S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x