Teknik Masak Tanpa Minyak Goreng yang Mudah dan Murah ala Mbak Ita

- 17 April 2022, 18:56 WIB
Teknik Masak Tanpa Minyak Goreng yang Mudah dan Murah ala Mbak Ita
Teknik Masak Tanpa Minyak Goreng yang Mudah dan Murah ala Mbak Ita /Ambar Adi Winarso

Kali ini Mbak Ita menunjukan kepiawaian olah rasa dan cipta makanan dengan menu masak tanpa minyak goreng.

Menu makanan yang mudah murah tersebut yakni talam lapis coklat, es doger dan es buah.

Baca Juga: Biodata Profil Palitho, Peserta MasterChef Indonesia Season 9 Asal, Umur, Hobi, Pekerjaan

"Coba dulu dengan bahan yang mudah didapat dan murah dibeli, jenisnya kudapan," katanya.

Menu-menu tersebut cocok sebagai jajanan untuk teman santap dalam berbuka puasa.

Pastinya, karena tanpa goreng-gorengan dijamin lebih sehat tanpa mengurangi kenikmatan.

Baca Juga: Film Black Adam akan Mendapatkan Prekuel Komik Justice Society of America dan Hawkman

Seperti pada kue talam lapis coklat, bahannya mudah didapa karena hanya tepung beras, tapioka, dan susu santan dan gula.

"Ini murah dijangkau dari harga dan mudah didapat di pasar," katanya.

Sementara, untuk bahan es doger dan es buah, bisa menggunakan melon atau kelapa.

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah