Libur Panjang 8 Hari di Desember 2023, Cuti Bersama Natal dan Tahun Baru

- 11 Desember 2023, 21:38 WIB
Ilustrasi Libur Panjang 8 Hari di Desember 2023, Cuti Bersama Natal dan Tahun Baru
Ilustrasi Libur Panjang 8 Hari di Desember 2023, Cuti Bersama Natal dan Tahun Baru /Pixabay/@F1 Digitals

Dalam SKB itu, terdapat dua tanggal merah pada Desember, yakni Hari Raya Natal dan Cuti Bersama Natal.

Di terangkan berdasarkan SKB tentang hari libur Nasional dan cuti bersama 2023 tersebut, Hari Raya Natal jatuh pada Senin 25 Desember 2023.

Baca Juga: Menengok Kemiskinan Kota Solo dalam Angka Statistik, Ini Prestasi Gibran Rakabuming

Sementara itu, SKB juga menerangkan untuk cuti bersama jatuh pada Selasa, 26 Desember 2023.

Sehingga dapat dipastikan, masyarakat dapat berlibur selama empat hari, yakni pada Sabtu, 23 Desember 2023 hingga Selasa, 26 Desember 2023.

Adapun, untuk ketetapan libur Tahun Baru 2024 jatuh pada hari Senin 1 Januari 2024.

Baca Juga: Arthur Irawan Ungkap Sosok Ronald Fagundez Dibalik Sukses Persik Kediri Kalahkan Persib Bandung

Berikut daftar 8 hari libur panjang dan cuti bersama Nasional bulan Desember 2023:

- Minggu 3 Desember 2023
- Minggu 20 Desember 2023
- Minggu 17 Desember 2023
- Minggu 24 Desember 2023
- Senin, 25 Desember: Hari Raya Natal
- Selasa, 26 Desember: Hari Raya Natal (Cuti Bersama).
- Minggu 31 Desember 2023
- Senin 1 Januari 2024: Tahun Baru 2024.

Baca Juga: 6 Mobil KPU Kota Semarang Dirusak di Parkiran Gedung Pandanaran

Halaman:

Editor: Wahyudi Dwi Hartanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x