FAKTA Sidak Mal, Ganjar: PPKM Darurat Rumit, Pedagang Menjerit Ojol Panen Order

- 7 Juli 2021, 22:25 WIB
FAKTA Sidak Mal, Ganjar: PPKM Darurat Rumit, Pedagang Menjerit Ojol Panen Order
FAKTA Sidak Mal, Ganjar: PPKM Darurat Rumit, Pedagang Menjerit Ojol Panen Order /Humas Prov. Jateng

Baca Juga: Formasi CPNS 2021 untuk Lulusan SMA dan SMK di Kementerian, Masih Banyak Kesempatan 

Selama pantauan itu Ganjar melihat sudah adanya perubahan dibanding hari sebelumnya.

"Semakin hari semakin baik. Hari pertama dan kedua belum membaik, hari ketiga mulai ada penindakan, dan hari keempat saya mulai melihat kesadarannya muncul. Tadi saya lihat warung-warung yang kursinya sudah dibalik, mobilitas nanti kita," katanya.

Di beberapa tempat Ganjar memang masih menemukan ada yang belum taat. Tapi ia percaya bahwa masyarakat Jawa Tengah perlahan akan mulai mengubah perilaku untuk menjaga prokes dan tidak makan ditempat.

"Mudah-mudahan masyarakat sudah banyak yang tahu karena di media sosial diskusinya juga menarik, ada yang bilang ikuti dong. Artinya ada dukungan masyarakat," kata Ganjar. ***

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah