Cair BPUM Juli saat PPKM Darurat, Cek Penerima Klik eform.bri.co.id

- 8 Juli 2021, 20:11 WIB
Cair BPUM Juli saat PPKM Darurat, Cek Penerima Klik eform.bri.co.id
Cair BPUM Juli saat PPKM Darurat, Cek Penerima Klik eform.bri.co.id /Pixabay.

PORTAL JEPARA - Bantuan sosial berupa Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM) cair Juli 2021 bagi warga terdampak PPKM Darurat 3-20 Juli 2021.

Artinya bantuan BPUM  sudah cair di pekan ini bulan Juli, bisa di cek nama penerima klik eform.bri.co.id.

Hal ini dipastikan Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati, melansir laman Kemenkeu, menyatakan para penerima bansos BPUM, pada Juli maksimal pekan kedua.

Baca Juga: Harga Emas Hari Ini Naik Lagi Rp5.000, Jadi Rp945.000 per Gram

Bantuan BPUM diberikan langsung secara tunai tidak dicicil dan tidak ada pemotongan, sebesar Rp 1,3 juta plus Rp 1 juta dana pelatihan.

“Untuk PPKM darurat ini yang pada bulan Juli kita berharap sampai dengan September untuk sisa anggarannya 3,6 triliun bagi 3 juta UMKM bisa diberikan sehingga juga sekali lagi membantu masyarakat pada kondisi PPKM darurat,” ujar Menkeu.

Berikut ada cara untuk cek daftar penerima BPUM cair bulan Juli 2021. Ada nama-nama penerima BPUM yang mendapat Rp 1,3 juta.

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji Karyawan Bergaji di Bawah Rp5 Juta Belum Cair? Cek Lewat sso.bpjsketenagakerjaan.go.id

Siapkan e-KTP lalu kunjungi klik laman eform.bri.co.id bagi penyaluran lewat bank BRI, atau di banpresbpum.id lewat bank BNI. Akan ada nama-nama penerima bantuan BPUM bulan Juli 2021.

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x